
Sejak 8000 SM, Sapi dan domba mulai diijinkan untuk dimabil susu, daging dan bulunya. Di negara bagian timur tengah, susu sudah difermentasikan menjadi keju oleh para pengembara gurun disana.
Diperkirakan susu mulai dikenal di Eropa pada abad 5000SM. Sedangkan di Inggris, Susu mulai masuk pada periodik Neolitik. Pada zaman pertengahan, pemakaian susu dan keju dari timur tengah ini sudah mulai dikenal oleh bangsa Eropa lewat turki.
Pada abad ke-15, para pelaut membawa sapi perah untuk dipelihara dan diternak di Eropa agar masyarakatnya bisa mengonsumsi susu. Di Indonesia, kita baru mngenal susu sapi lewat penjajahan Hindia Belanda pada abad ke-18.
0 komentar :
Posting Komentar